Saya anak negeri yang kampungan

Saya tinggal disebuah kampung yang jauh dari ibu kota negara.bisa di bilang ketika saya ke ibu mota negara saya akan di sebut anak kampung.lantas bagaimana anak-anak yang berada di daerah terpencil?

Tema hari kedelapan yang cukup nasionalis.berhubung saya juga salah satu warga di republik ini. Jadi wajib bagi saya menceritakan beberapa hal tentang republik ini.

I n d o n e s i a
Negeri yang di kenal kaya raya,gemah ripalohjinawe.tempat saya dilahirkan (alhamdulillah) sampai saat ini saya selalu berdecak kagum jika melihat potong demi potong gugusan negeri ini.
Meski saya berada di salah satu gugusan pulau di republik ini.saya bangga dan bahagia bisa menjadi bagian dari yang orang-orang luar negeri sana katakan "wonderfull indonesia".

Baiklah kembali ke status anak kampung saya di salah satu gugusan pulau indah Indonesia.Sulawesi Selatan, kabupaten soppeng.
Bisa jadi saya tinggal di kampung tapi semangat saya untuk negeri ini bisa di adu.
Hihihi kata tak akan cukup menuliskan kecintaan saya pada republik ini.

Komentar

Postingan Populer